11 Cara Mencegah Kanker Payudara

Senin, 09 September 2013

11 Cara Mencegah Kanker Payudara

cara mencegah kanker payudara
Bagaimanakah cara mencegah kanker payudara?

Bagaimanakah cara mencegah kanker payudara yang cukup sering diderita oleh wanita? Ada beberapa cara mencegah kanker payudara yang penting untuk anda ketahui dan laksanakan dengan pasti agar selalu terhindar dari kanker itu. Karena kita tahu pencegahan itu sangat penting. Hal ini dikarenakan jika sudah terkena kanker ini, maka pengobatannya akan sangat sulit. Untuk itu, mari kita mencegah dari pada mengobati.


Berikut adalah beberapa cara pencegahan kanker payudara yang harus anda ketahui:

  1. Langkah awal untuk menghindari kanker payudara ini adalah dengan menjalankan pola hidup sehat. Hindari makan makanan instan berbahan kimia. Bahan kimia merupakan penyebab utama penyakit kanker termasuk kanker payudara, hindari makanan berlemak tinggi.
  2. Secara umum merokok dan konsumsi alkohol sangat berbahaya, jadi hindarilah.
  3. Hindari sinar x dan radiasi lainnya yang juga bisa menyebabkan kanker termasuk kanker payudara.
  4. Lakukan pemeriksaan rutin terhadap payudara agar dapat mendeteksi gejalanya lebih dini.
  5. Jangan menggunakan BH yang ketat, usahakan gunakan BH yang pas maupun longgar.
  6. Jaga kesehatan dengan mengkonsumsi buah-buahan dan sayuran segar. Sebaiknya sering mengkonsumsi kedelai serta produk olahannya, seperti tahu, tempe, dan susu kacang kedelai, sebab kedelai mengandung phyto estrogen, yaitu genistein, yang bermanfaat untuk mengurangi resiko terjadinya kanker payudara.
  7. Lakukan pemeriksaan payudara sendiri, bisa setiap bulan atau 3 bulan sekali.
  8. Hindari terlalu banyak terkena sinar-x atau jenis-jenis radiasi lainnya.
  9. Atasi stress dengan baik, misalnya lewat relaksasi dan meditasi.
  10. Makanlah lalap kunir puti (temu mangga) lebih kurang dua ruas jari setiap hari.
  11. Mencegah kanker bisa juga dengan cara mengkonsumsi obat herbal pencegah kanker. Ini lebih efektif dan mudah dilakukan jika anda tidak bisa melakukan cara-cara di atas, Info selengkapnya, Silahkan klik disini!
Itulah beberapa cara mencegah kanker payudara. Dengan mengetahui bagaimana cara pencegahan kanker ini, maka kita setidaknya bisa mencobanya, sehingga bisa menghindari penyakit yang sangat berbahaya itu. Ingin mencegah kanker payudara? Lihat selengkapnya disini!

Semoga bermanfaat dan terimakasih telah membaca artikel cara mencegah kanker payudara!

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : 11 Cara Mencegah Kanker Payudara

1 komentar: